Soft Opening Moonsun Fishing & Resto: Destinasi Kuliner Keluarga Bernuansa Alam di Gowa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA — Moonsun Fishing & Resto yang berlokasi di Jalan Danau Mawang Gowa, resmi menggelar soft opening pada Sabtu 15 November 2025. Momen ini ditandai dengan doa bersama dan pemotongan tumpeng. Acara berlangsung khidmat dan dihadiri tamu undangan serta masyarakat sekitar.
Pada kesempatan ini, Moonsun Fishing & Resto turut membagikan voucher fishing, voucher Rp.100.000, serta diskon khusus bagi pengunjung sebagai bentuk apresiasi.

Moonsun Fishing & Resto menawarkan suasana yang berbeda dengan pemandangan sawah dan Danau Mawang yang mengapit area resto, menciptakan nuansa alami dan menenangkan.
Beberapa fasilitas unggulan yang tersedia meliputi area pemancingan yang luas, puluhan menu ala hotel berbintang, playground area untuk anak-anak, musala & hall serbaguna, 5 VIP Room untuk keperluan privat, live music setiap akhir pekan, dan juga kuda hias.
Moonsun dihadirkan sebagai destinasi kuliner sekaligus rekreasi keluarga dengan konsep yang nyaman dan ramah pengunjung.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Menteri Agus Nonaktifkan Kalapas di Sumsel Usai Petugas Mengaku Dimutasi Gegara Video Napi Pesta Sabu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati Soppeng Serahkan 3.507 SK PPPK Paruh Waktu 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE didampingi Wakil Bupati Ir Selle KS Dalle menyerahkan...

Kapolres Soppeng Pimpin Korp Raport 32 Personel

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,I.K M,I.K memimpin langsung upacara Korp Raport (laporan kenaikan...

LMMC 90’S Galang Donasi untuk Korban Bencana Aceh dan Sumatera dan Disalurkan ke BAZNAS Makassar

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,.- Dentingan gitar, dan alunan musik mengalun dari panggung Kafe Romansa dan Srikandi di Pasar Segar,...

Dituding Lepaskan Penadah dan Barang Bukti, Kapolsek Rappocini: Itu Hoaks

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menanggapi beredarnya video di media sosial yang menuding Polsek Rappocini telah melepaskan penadah beserta barang...