Intensifkan Sosialisasi Operasi Zebra Pallawa 2025, Polres Pelabuhan Makassar Pasang Spanduk dan Bagikan Brosur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami berharap sosialisasi ini mampu memberikan pemahaman sejak dini kepada masyarakat. Operasi Zebra Pallawa 2025 bukan semata-mata penindakan, tetapi upaya bersama mewujudkan Zero Accident dan menekan aksi balap liar di wilayah kita,” ujarnya.

Ia juga menambahkan bahwa keberhasilan operasi ini sangat bergantung pada peran serta seluruh lapisan masyarakat untuk mematuhi aturan lalu lintas dan menjadikan keselamatan sebagai prioritas utama.

Dengan tersampaikannya informasi melalui spanduk dan brosur, diharapkan warga semakin siap mendukung dan menyukseskan Operasi Zebra Pallawa 2025 demi terciptanya lingkungan berkendara yang aman, nyaman, dan tertib bagi semua. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Tipu Puluhan Teman Kerjanya, Warga Tallo Dilaporkan ke Polisi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...