Kunker ke Mamasa, Begini Sambutan Gubernur Sulbar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Saya menyakini Tuhan pasti menolong Mamasa. Saya yakin terpilihnya Welem-Sudirman adalah titipan Tuhan untuk menyelesaikan berbagai masalah di Mamasa.” Terangnya.

Gubernur menambahkan bahwa layanan kesehatan mesti baik supaya masyarakat sejahtera, demikian juga sektor pendidikan mesti dibenahi karena itu adalah mukanya pemerintahan.

Disebutkan, pembenahan sumber-sumber ekonomi juga harus menawarkan solusi dan inovasi sehingga pertumbuhan ekonomi dan kesejahteraan rakyat dapat meningkatkan secara mandiri.

Lebih lanjut, Gubernur Suardi berjanji akan datang lagi bersilaturahmi pada acara Natal Oikumene bulan Desember mendatang.

“Saya pastikan Insya Allah datang di Mamasa lagi pada acara Natal Oikumene. Tak elok jika saya tidak datang sementara saya sudah bersilaturahmi dalam acara Safari Ramadan dan Idulfitri di kabupaten lain.” Tutupnya.(Wan)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, MA Di Bima, Tiap Desa Miliki Kebanggaan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...