Bupati Mamasa Tegaskan Guru Harus Punya Integritas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Welem menambahkan bahwa solidaritas guru sangat diharapkan terus dipertahankan.
Guru adalah harapan bangsa dalam peningkatan prestasi dan peningkatan SDM yang berkualitas.

“Perlihatkan bahwa guru adalah contoh bagi masyarakat. Saya tidak mau lagi ada guru yg jadi sapi perah oleh oknum-oknum tertentu. Guru harus betul-betul melaksanakan tugas di kelas.
Guru tdk boleh lagi terseret dalam kepentingan politik praktis.” Terangnya.

Lebih jauh politisi Golkar juga menyampaikan bahwa pemerataan tenaga pendidikan ke depan harus dilaksanakan karena ada sekolah yg sangat kurang gurunya dan ada sekolah yg kelebihan guru,

Sehingga ke depannya diharapkan tidak boleh lagi ada nota tugas sesuai keinginan sendiri karena itu yang disinyalir merusak sistem pendidikan selama ini” Pungkasnya.

Ditempat yang sama ketua PGRI kabupaten Mamasa Enos Tiaga dalam sambutannya menyampaikan bahwa dalam rangka menghadapi era digitalisasi, kita harus mampu serta bersedia melakukan transformasi dan adaptasi dengan cara guru terus belajar berkarya berinovasi dan kreatif melalui transformasi pembelajaran atau deadline

Enos juga menghimbau kepada pengurus PGRI di semua tingkatan untuk terus memperjuangkan aspirasi guru demi profesionalisme kesejahteraan dan perlindungan pendidik dan tenaga kependidikan sebagai anggota PGRI

“Cita-cinta bersama tetap memperlihatkan soliditas dan solidaritas”Tambah Enos

Ketua PGRI mengajak pemerintah dan masyarakat untuk tetap berkomitmen terus mendukung pendidikan.

“Saya mengajak kepada kita sekalian untuk tetap berkomitnen terus mendukung pendidikan”Ucapnya.

Selanjutnya dia tetap berharap agar guru menjadi contoh teladan yang baik bagi semua lapisan masyarakat. kuncinya.(Wan)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kinerja Buruk, Ketua DPC HANURA Enrekang Irma Mahmud Diberhentikan, Fatmawati P Ditunjuk sebagai PLT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Piala Dunia U-17, Austria & Portugal Bentrok di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Portugal akhirnya untuk pertama kalinya masuk final Piala Dunia U-17 setelah menang 6-5 atas Brasil...

Tokoh Agama dan Masyarakat Tomoni Timur, Rakor Perkuat Harmonisasi Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di Kecamatan Tomoni Timur Kabupaten Luwu Timur kembali ditegaskan...

H Afdal: Tahun 2026, Kuota Haji Soppeng Meningkat dari 237 Menjadi 906 OrangĀ 

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG , Jumlah kuota haji yang dialokasikan untuk Kabupaten Soppeng meningkat dari tahun tahun sebelumnya dan terakhir tahun...

Piala Dunia U-17, Austria Tunggu Portugal atau Brasil di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Austria lenggang kangkung ke final setelah menyingkirkan Italia 2-0 dalam partai semifinal pertama Piala Dunia...