Kadis Kominfosan Halut Teken Kerjasama dengan Universitas Dr Soetomo Surabaya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA – Dalam rangkaian kegiatan Diskusi Strategis dengan tema “Hilirisasi Kelapa Sebagai Role Model Penguatan Ekonomi Daerah”, sebagai tindak lanjut penjajakan kerjasama antara Universitas Dr. Soetomo dengan Kabupaten Halmahera Utara, juga dilakukan penandatanganan kerjasama, salah satunya penandatanganan kerjasama dengan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Dr Soetomo yaitu kerjasama tentang Penyediaan Informasi dan Sosialisasi Program Pemerintah Daerah Kabupaten Halmahera Utara melalui Media Komunikasi.

Kerja sama ini, ditandatangani oleh Kadis Komunikasi Informatika dan Persandian Yandre A. Sumtaki, ST di ruang Soemantri Gedung A lantai 3, Universitas Dr Soetomo Surabaya, Rabu (26/11/2025), disaksikan Bupati Dr. Piet Hein Babua, M.Si.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakapolres Sopeng Pantau Pembangunan Jembatan Gantung Lakellu

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kunjungi Kodim 1403/Palopo, Pangdam XIV/Hasanuddin: Prajurit Harus Jadi Motor Solusi bagi Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Ketua Persit KCK PD XIV/Hasanuddin Ny. Renny Bangun...

Kedatuan Luwu Anugerahi Kehormatan Adat kepada Pangdam Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menerima Pin Kehormatan Kedatuan Luwu dalam rangkaian kunjungan kerja...

Bupati Lutra Komitmen Sukseskan Sekolah Rakyat

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Bupati Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) Andi Abdullah Rahim, tidak henti-hentinya terus...

Penanaman Pohon di Camba Berua, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Tunjukkan Kepedulian Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Koramil 1408-01/Ujung Tanah bersama pemerintah kelurahan dan masyarakat melaksanakan kegiatan Kerja Bakti Penanaman Pohon...