Tim Labfor Polda Sulsel Selidiki Penyebab Kebakaran Puskesmas Pulau Sembilan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Tim Laboratorium Forensik (Labfor) Polda Sulawesi Selatan, didampingi oleh Tim Inafis Polres Sinjai melakukan penyelidikan dan olah TKP (Tempat Kejadian Perkara) di lokasi kebakaran Puskesmas Pulau Sembilan, Desa Pulau Harapan, Kecamatan Pulau Sembilan, Selasa (10/05/2022).

Kedatangan Tim Labfor untuk memastikan penyebab kebakaran puskesmas yang terjadi pada Rabu (04/05/2022) dini hari sekira pukul 01.30 Wita.

Dalam pelaksanaan, Tim Labfor yang terdiri dari tiga petugas didampingi Tim Inafis Polres Sinjai, langsung memeriksa kondisi TKP yang terbakar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Putri Mantan Rektor Unhas Raih Doktor di Belanda

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tetapkan Status DPO Terhadap 3 Pelaku Penganiayaan, Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan, SH Apresiasi Kinerja Kepolisian

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Praktisi hukum, Hendrik Pakpahan, SH memberikan tanggapan resmi terkait penetapan status Daftar Pencarian Orang (DPO)...

Keluarga Tandu Jenasah 6 Km, TP PKK Toraja Utara Berikan Bantuan di Rindingallo

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Toraja Utara serahkan bantuan peduli kasih kepada keluarga...

Sosialisasi SPMB Sekaligus Menikmati Alam Gunung Nona

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada suasana berbeda ketika Tim Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) dari SMA Negeri 2 Enrekang...

Pengabdian Seorang Murid, Cerita dari Perbatasan Enrekang-Pinrang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada sesuatu yang hangat dan inspiratif dalam perjalanan Tim SPMB dari SMA Negeri 2 Enrekang...