Anggota DPRD Morowali Utara Ke DPRD Bone Belajar Penggunaan Dana PEN

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE –

Dalam rangka mendapatkan masukan dan informasi terkait penggunaan dana Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), Anggota DPRD Morowali Utara, Sulawesi Tengah melakukan knjungan kerja ke DPRD Kabupaten Bone, Jl Stadion Lapatau, Watampone, Sulawesi Selatan, Selasa (23/8/2022).

Kunjungan itu dipimpin oleh Ketua DPRD Morowali Utara Megawati Ambo Asa, didampingi Wakil Ketua I Wahyu Hidayat Sudirman, Wakil Ketua II Muhammad Safri, Sekwan, dan Anggota DPRD, serta Humas A Muh Galib Kabupaten Morowali Utara.

Ketua DPRD Morowali Utara Megawati kepada media mengatakan selain untuk silaturahmi juga konsultasi tentang tugas dan tupoksi sebagai legeislatif tentang budgeting dan pengawasan peraturan daerah.

Dalam pembahasan intinya, pinjaman dana PEN yang merujuk kepada kebijakan yang tidak bertentangan dengan regulasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  May Day, Kapolres Yudi Frianto Bagikan Air Minum Kepada Buruh yang Melakukan Aksi Unjuk Rasa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...