Kantor Pos Sinjai Dibobol Maling, Sejumlah Paket Kiriman Dibawa Kabur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Kantor Pos Cabang Sinjai dibobol maling. Aksi tersebut diperkirakan terjadi pada Jumat (04/11/2022) dini hari.

Kepala Kantor Cabang Pembantu Pos Indonesia Sinjai, Sirajuddin mengatakan, maling berhasil membawa kabur beberapa paket kiriman, uang tunai senilai Rp 500 ribu, TV LCD 32 inci dan kotak rekaman CCTV.

Untungnya dalam petistiwa ini, pencuri gagal membobol brankas di satu ruangan yang berisi uang untuk penyaluran Bantuan Subsidi Upah (BSU).

“Untuk uang yang diambil hanya sekitar 500 ribu rupiah, kemudian ada beberapa paket kiriman, TV dan kotak CCTV. Saat ini sudah ditangani kepolisian,” ujarnya.

Aksi pencurian tersebut awalnya diketahui oleh salah seorang pegawai Pos yang datang pada Jumat pagi pukul 06.30 Wita. Petugas mendapati pintu samping kantor pos tersebut sudah terbuka.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Mencoba Lari, Ban Mobil Bandar Sabu Ditembak, Tiga Pemuda dan 14 Paket Sabu Diamankan di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMSI Sulsel dan Pengurus PWI Sulsel Sesalkan Jurnalis Muda Mau Berdemo Bela Tempo yang Dinyatakan Bersalah Secara Etik

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Sulawesi Selatan, Mappiar H.S, menyayangkan sikap sebagian jurnalis muda...

Safari Memakmurkan Masjid, Personel Polres Pelabuhan Makassar Ajak Warga Jaga Iman dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana penuh kehangatan dan kekhidmatan menyelimuti Masjid Makmur Melayu di Jalan Sulawesi–Sangir, Kecamatan Wajo, saat...

Pastikan Keamanan di Pelabuhan Tetap Kondusif, Polsek Kawasan Soeta Intens Lakukan Patroli dan Pengawasan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Aktivitas di Pelabuhan Soekarno-Hatta Makassar semakin meningkat dalam beberapa pekan terakhir. Sebagai pintu utama keluar-masuk...

Gelar Patroli Blue Light, Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Sasar Titik Rawan Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar menggelar patroli Blue Light dalam rangka Kegiatan Rutin yang Ditingkatkan...