PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Terus meningkatkan patroli malam hari, Polsek Ujung Tanah hadirkan Kamtibmas yang aman dan kondusif di tengah masyarakat, Rabu (07/12/2022).
“Patroli rutin ini setiap hari dilaksanakan untuk mencegah gangguan dan menciptakan Kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah Polres Pelabuhan Makassar khususnya Polsek Ujung Tanah,” ucap Kasubsipenmas Sihumas Aipda Adil.