Bupati Pinrang Hadiri Rakor Awal Tahun Dinas Peternakan dan Perkebunan Kabupaten Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Mengawali tahun 2023, peningkatan kinerja dan profesionalisme dalam menjalankan setiap program kerja harus diutamakan. Hal ini diungkapkan Bupati Pinrang Irwan Hamid dalam rapat koordinasi awal tahun yang digelar Dinas Peternakan dan Perkebunan Rabu (11/01/2023).

Lebih lanjut Bupati Irwan berharap, profesionalisme juga harus dibarengi dengan harmonisasi dan sinergitas antara pimpinan dan bawahan.

Hal ini, lanjutnya, tentu menjadi hal pokok dalam pelaksanaan setiap program agar roda organisasi perangkat daerah dapat berfungsi sesuai bidangnya dan berjalan sebagaimana mestinya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berkunjung ke Dusun Borong Karamasa, Daeng Manye Sampaikan Keprihatinan Terhadap Kondisi Jalan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tetapkan Status DPO Terhadap 3 Pelaku Penganiayaan, Praktisi Hukum Hendrik Pakpahan, SH Apresiasi Kinerja Kepolisian

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Praktisi hukum, Hendrik Pakpahan, SH memberikan tanggapan resmi terkait penetapan status Daftar Pencarian Orang (DPO)...

Keluarga Tandu Jenasah 6 Km, TP PKK Toraja Utara Berikan Bantuan di Rindingallo

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Toraja Utara serahkan bantuan peduli kasih kepada keluarga...

Sosialisasi SPMB Sekaligus Menikmati Alam Gunung Nona

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada suasana berbeda ketika Tim Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) dari SMA Negeri 2 Enrekang...

Pengabdian Seorang Murid, Cerita dari Perbatasan Enrekang-Pinrang

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Ada sesuatu yang hangat dan inspiratif dalam perjalanan Tim SPMB dari SMA Negeri 2 Enrekang...