Cegah Laka Lantas, Unit Kamsel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Berikan Sosialisasi Safety Riding Kepada Sopir Tronton

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kamsel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar melakukan sosialisasi Safety Ridding kepada sopir truk/tronton, guna menekan angka kecelakaan di jalan raya, Selasa (28/02/2023).

“Safety riding adalah cara dan sikap berkendara yang mengutamakan keselamatan, tidak saja keselamatan diri sendiri tapi juga keselamatan sesama pengguna jalan lainnya,” ucap Kasi Humas AKP Mirwan Herlambang.

“Jalan raya yang biasa kita lalui sehari-hari adalah medan yang sangat berbahaya menurut laporan WHO menyebutkan 1,2 orang meninggal dunia setiap tahun akibat kecelakaan lalulintas,” ungkap Kasi Humas.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tomoni Timur Sambut Ramadan, Razia Petasan dan Balapan Liar Akan Ditingkatkan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kabar Baik !, Rp2 Triliun Tunjangan Profesi Guru Madrasah Cair Sebelum Lebaran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kabar gembira bagi para guru madrasah di seluruh Indonesia ! Kementerian Agama (Kemenag) memastikan, Tunjangan...

Siswa SMKN 7 Palopo Akhiri Ramadan dengan Aksi Berbagi di Panti Asuhan Uswatun Hasanah

PEDOMANRAKYAT, PALOPO – Menutup rangkaian kegiatan Ramadan, siswa dan siswi SMKN 7 Palopo menggelar aksi sosial dengan berbagi...

Isu Provider Besar Terapkan Kebijakan Sepihak, Jutaan Pedagang Pulsa di Indonesia Hadapi Ancaman Baru

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Di tengah perekonomian yang semakin tidak menentu, dimana harga-harga kebutuhan pokok terus naik, daya beli...

Kapolri Lantik Irjen Pol Rusdi Hartono sebagai Kapolda Sulsel, Gantikan Irjen Pol Yudhiawan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo resmi melantik Irjen Pol Drs. Rusdi Hartono, M.Si sebagai...