Pasien Rawat Jalan Membludak, Pelayanan RSUD Sinjai Tetap Lancar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Pelayanan rawat jalan di hari pertama pasca cuti lebaran di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Sinjai tampak berjalan lancar dan ramai dikunjungi oleh pasien.

Berdasarkan pantauan, Rabu (26/4/2023), para pasien rawat jalan hampir memenuhi seluruh Poliklinik yang tersedia di RSUD Sinjai. Bahkan, mereka rela antre untuk memeriksakan kesehatannya tersebut.

“Hari ini layanan rawat jalan poliklinik di RSUD Sinjai sudah berjalan normal dan saat ini masyarakat sementara mendapatkan pelayanan dari para dokter,” kata Kepala Bidang Pelayanan Medis dan Keperawatan RSUD Sinjai drg. A. Fatmawaty Yusuf.

Meskipun jumlah pasien sedikit membludak, ia memastikan tidak akan mempengaruhi pelayanan. Sebab, hampir semua tenaga medis rumah sakit di poliklinik telah siap melayani para pasien.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pj Bupati Enrekang dan Ketua MUI Jadi Narasumber di Tabligh Akbar Bela Palestina

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Evaluasi Laboratorium IPA SMA 2 Enrekang : Menyusun Strategi Baru dari Balik Meja Diskusi

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG — Suasana di UPT SMA Negeri 2 Enrekang, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025, terasa berbeda. Di...

Bentrok Pecah saat Eksekusi Showroom di Makassar, 900 Polisi Dikerahkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Eksekusi lahan showroom mobil di Jalan A.P. Pettarani, Makassar, Sulawesi Selatan, Senin, 28 April 2025,...

Pagi Ulang Tahun Mentan Amran : Usia 57 yang Penuh Keajaiban

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - “Usia 55 dan 57 bukan cocokologi, bukan kebetulan. Ini rancangan Allah, jelas terpampang dalam Surah...

Ir. Kamaluddin Resmi Nahkodai AABI, Fokus Tingkatkan Kualitas Infrastruktur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ir. Kamaluddin, MT.,IPM.,Asean Eng., terpilih secara aklamasi sebagai ketua umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Anemer...