Hardiknas Harapan Bupati Bone Kemerdekaan Pendidikan Meningkat Dan Inovasi Lahir

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,WATAMPONE — Upacara Hari pendidikan Nasional Tahun 2023 digelar pada kantor Bupati Kabupaten Bone Sulawesi Selatan.

Bupati Bone Andi Fashar M Padjalangi
setelah upacara Hari Pendidikan Nasional 2023 Penandatanganan prasasti peresmian gedung kantor Dinas Pendidikan dan menyerahkan secara simbolis kepada sekolah yang mendapatkan pembangunan tahun anggaran 2023.

Bupati A.Fahsar mengatakan diharapkan kemerdekaan pendidikan semakin meningkat dan ada inovasi lahir yang sejalan dengan kearifan lokal yang berlaku,namun kurikulum nasional tetap jalan itu harapan kita semua,”ungkapnya kepada awak media di kantor Disdik

Lanjutnya, pelantikan kepala sekolah definitif akan kami lakukan dalam waktu dekat ini,”ucapnya di kantor Dinas Pendidikan Bone,Rabu 10/05/2023

Kadis Pendidikan Andi Fajaruddin pun menjelaskan selaku pimpinan dan seluruh jajaran staf pendidikan mengucapkan selamat hari pendidikan nasional tahun 2023 semoga pendidikan kita semakin berjaya semakin berkualitas, dalam momentum Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas)

Momentum Hari Pendidikan Nasional sebagai pendorong semangat bagi kita semua,”terang A.Fajar kepada awak media

Lanjut Kadis Pendidikan bukan hanya bagi warga pendidikan tapi seluruh masyarakat, untuk bahu membahu bersatu padu dalam berkolaborasi dalam rangka mengakselarasi hadirnya pendidikan berkualitas di Kabupaten Bone,”bebernya

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polisi RW Polres Pelabuhan Makassar Mengikuti Asistensi Polmas di Mapolda Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...