Sekda Pinrang Beri Penghargaan Peraih Medali di STQH Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Peserta peraih medali Emas, Perak dan Perunggu asal Pinrang pada kegiatan Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadits tingkat Provinsi Sulawesi Selatan yang digelar di Kabupaten Kepulauan Selayar beberapa waktu lalu, memperoleh penghargaan dari Pemerintah Kabupaten Pinrang, yang berlangsung di Ruang Rapat Setda, Kantor Bupati Pinrang, Rabu (7/7/2023).

Apresiasi dan penghargaan berupa uang pembinaan ini diserahkan langsung Sekda Pinrang, Budaya yang mewakili Bupati Pinrang didampingi Plt. Kepala Bagian Kesra, Setda Pinrang, Rusli Rasyid kepada 5 orang peserta yang telah berhasil memposisikan Kafilah Pinrang di posisi ke empat dalam STQH Sulsel tersebut.

“Mewakili Bupati dan Wakil Bupati, atas nama Pemerintah dan Masyarakat Kabupaten Pinrang, kami menyampaikan apresiasi dan penghargaan yang tinggi atas prestasi yang diraih anakda sekalian. Prestasi ini tentu saja cukup membanggakan bagi masyarakat dan Pemerintah daerah. Karena itu, kami mengucapkan terima kasih atas sumbangsih yang diberikan anakda sekalian,” ujar Sekda Budaya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kajati Sulsel Apresiasi Tim Tabur Berhasil Tangkap 2 Buron Kasus Korupsi dan Penyelundupan BBM

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Swasembada ke Hilirisasi, Mentan Amran Perkuat Sinergi dengan Media

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian RI Andi Amran Sulaiman menggelar dialog terbuka bersama puluhan pimpinan media yang tergabung...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...