Sambil Bersenda Gurau, Bhabinkamtibamas Melayu Baru Sampaikan Pesan Kamtibmas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kegiatan sambang ke warga binaannya, Bhabinkamtibmas Melayu Baru rutin bersilaturahmi dan juga sebagai upaya anggota Polri untuk selalu mendekatkan diri dengan masyarakat.

“Pada kesempatan kegiatan kali ini seperti biasa senyum sapa salam, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Bripka Hartawan menyambangi warga sambil bincang-bincang dan bersenda gurau serta tidak lupa pula menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas kepada warganya binaannya,” ujar Kasi Humas Iptu Hasrul, Kamis (20/07/2023).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Danyonif Raider 300/Bjw Beserta Staf Lakukan Komunikasi Sosial ke Yayasan Bina Akhlak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...

Achi Soleman dan Anak-Anak yang Selalu Didekati

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Achi Soleman tak pernah canggung berada di tengah anak-anak. Ada naluri yang bekerja dengan sendirinya....