Putra Reza Ali Siap Maju di Musprov Pertina Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Makassar.

Harpen Ali, putra mantan Ketua Umum Pengurus Pusat Persatuan Tinju Amatir Seluruh Indonesia (PP Pertina) 2012-2016 A. Reza Ali ikut meramaikan bursa pencalonan Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) periode 2022-2026.

Pengusaha muda yang mengelolah sejumlah perusahaan ini sudah menyetor berkas persyaratan, di hari pendaftaran Sabtu (29/01/2022) sekitar pukul 16.10 Wita. Harpen diantar 12 Pengurus Kabupaten dan Pengrus Kota (Pengkab-Pengkot) se Sulawesi Selatan (Sulsel).

Rombongan calon Ketua Pengprov Pertina Sulsel ini diterima tim penjaringan dan penyaringan yang dipimpin I Wayan Nata Dg. Nai didampingi Basri Mubin dan Tony.

Wayan menjelaskan, Musyawarah Provinsi (Musprov) Pertina Sulsel 2022 akan dilaksanakan pada 5 Februari 2022 di Hotel Dalton, Makassar dengan agenda tunggal pemilihan ketua.

‘’Musprovnya kita jadwalkan 5 Februari. Undangannya akan kami sampaikan menyusul. Kita berharap berjalan fair dan demokratis,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sambut MotoGP Mandalika, Lombok Hadirkan Hotel dengan Ballroom Megah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kualifikasi Piala Asia Wanita Grup D : Pakistan ‘Patuk’ Garuda Pertiwi 2-0

PEDOMANRAKYAT, TANGERANG - Tim Putri Pakistan berhasil “mematuk” Garuda Pertiwi 2-0 di Stadion Indomilk Arena Tangerang Banten, Rabu...

Pertandingan Mini Soccer Persahabatan Pemprov Kaltara vs Pemprov Sulsel Berakhir Imbang 2-2, Gubernur Zainal Paliwang Sumbang 1 Gol

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pertandingan mini soccer (sepakbola mini) persahabatan antara tim Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara (Pemprov Kaltara) dan...

Berkunjung ke Makassar, Sejumlah Pejabat Pemprov Kaltara Akan Bertanding Mini Soccer Persahabatan Melawan Tim Pemprov Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sejumlah pejabat teras di jajaran Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara (Pemprov Kaltara) dijadwalkan berkunjung ke Kota...

Atas Peran Aktifnya Memajukan Olahraga di Kaltara, SIWO PWI Anugerahi Zainal Paliwang Penghargaan ‘Good Governance’

PEDOMANRAKYAT, TANJUNG SELOR - Gubernur Kalimantan Utara (Kaltara), Dr. H. Zainal Arifin Paliwang, SH, M.Hum baru saja dianugerahi...