Silaturahmi dengan Jurnalis, Pj. Bupati Harap Kolaborasi Dapat Ditingkatkan

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Penjabat Bupati Sinjai, T.R. Fahsul Falah melakukan silaturahmi mdengan sejumlah awak media, baik media daring, cetak maupun elektronik yang bertugas di Kabupaten Sinjai.

Acara yang berlangsung dengan suasana keakraban ini turit dihadiri oleh Kepala Bidang IKP dan Humas Diskominfo Sinjai Ika Mayasari di Gedung Command Center, Jumat (5/4/2024) siang.

Pj. Bupati Sinjai menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh awak media, yang selama ink telah banyak berkontribusi atas pembangunan di Bumi Panrita Kitta’.

“Atas nama pemerintah dan pribadi saya mengucapkan banyak terima kasih atas penyebaran informasi terkait program pembangunan yang dilaksanakan oleh Pemkab Sinjai selama ini. Begitu pula informasi dari masyarakat yang luput dari perhatian pemerintah,” jelasnya.

Baca juga :  Kunker AAP Komisi IV DPR RI Dan KKP RI, 600 Nelayan Kading Barebbo Gratis BPJS Tenaga Kerja

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

JPN Kejati Sulsel Menangkan Sengketa Pilkada di MK, Hanya Gugatan Pilkada Palopo yang Berlanjut

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Jaksa Pengacara Negara (JPN) pada Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kejati Sulsel) bersama sembilan Kejaksaan Negeri...

Kegagalan 145 Siswa SMAN 17 Makassar di SNBP 2025, Legislator Desak Investigasi Mendalam

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sebanyak 145 siswa kelas XII SMAN 17 Makassar gagal mendaftar dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi...

Jadwal Siaran Langsung Bola Hari Ini 5, 6, 7 Februari 2025, Pertandingan Seru Malam Ini

PEDOMANRAKYAT - Malam ini, para penggemar sepak bola akan disuguhkan dengan berbagai pertandingan seru dari berbagai liga domestik...

Intip Harga Jersey Timnas Indonesia, Termurah 190 Ribuan Termahal Tembus Jutaan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Timnas Indonesia akhirnya meluncurkan seragam baru yang akan digunakan pada laga tandang mereka melawan Australia...