Polres Gowa Gelar Apel Pengamanan Nobar Semifinal Indonesia Vs Uzbekistan di Lapangan Syekh Yusuf

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Polres Gowa menggelar apel pengamanan jelang acara nonton bareng (nobar) pertandingan semifinal antara Indonesia melawan Uzbekistan. Acara ini berlangsung di halaman lapangan Syekh Yusuf, dipimpin langsung oleh Kabag Ops Polres Gowa, KOMPOL Darwis, S.H, Senin (29/04/2024).

Apel yang dihadiri oleh puluhan personel dari berbagai satuan Polres Gowa ini bertujuan untuk menyusun strategi pengamanan dan pembagian tugas selama acara nonton bareng. KOMPOL Darwis menekankan pentingnya koordinasi antar petugas dan kewaspadaan selama acara berlangsung.

“Kita harus memastikan acara berjalan lancar, aman, dan tertib. Setiap personel harus siap untuk menjalankan tugasnya dengan baik dan memastikan tidak ada gangguan keamanan,” ujar KOMPOL Darwis dalam arahannya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Mengalami Stress, Lelaki MA Nekat Akhiri Hidupnya Dengan Cara Gantung Diri

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...