4 Pelajar Sinjai Terpilih Jadi Paskibraka Tingkat Provinsi, Pj. Bupati: Jaga Nama Baik Daerah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Empat pelajar Kabupaten Sinjai berhasil terpilih menjadi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) tahun 2024.

Mereka berhasil lolos setelah sebelumnya bersaing dengan ratusan pelajar SMA/sederajat se-Sulsel melalui seleksi ketat yang dilaksanakan oleh Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Sulsel beberapa waktu lalu.

Keempat wakil Sinjai ini terdiri dari dua putra dan dua putri masing-masing, Iqhman Muammar dari SMAN 6 Sinjai, Fajar Yusika dari SMAN 2 Sinjai, Ghadiza Qirani dari SMAN 8 Sinjai dan Andi Nurfaisa Marr Zahran dari MAN 1 Sinjai.

Kepala Badan Kesbangpol Sinjai Akbar Juhamran saat ditemui, Selasa (16/7/2024) mengaku bersyukur dan bangga keempatnya lolos seleksi dan akan membawa nama Kabupaten Sinjai dalam upacara detik-detik proklamasi pada HUT RI Ke 79 bulan Agustus mendatang di tingkat Provinsi Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Sidrap Tutup Pelatihan Berbasis Kompetensi BLK

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

FEB-Unhas dan Bank Unhas Gelar Pengabdian di Bantaeng

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG - Tim pengabdian masyarakat yang tergabung sebagai bagian dari PKM Program Hibah Internal Peningkatan Kinerja Utama...

Ketua PGRI Wajo Apresiasi Guru dan Pemerintah, HGN 2025 Jadi Momentum Penguatan Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80...

Baru 2 Bulan Menjabat Bos Bapanas, Mister Clean Sukses Turunkan Harga Beras

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Visi penurunan harga beras yang diusung Andi Amran Sulaiman sejak ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai...

Amran Sulaiman Raih ‘Tokoh Transformasi Pertanian Modern’ detikcom Awards 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meraih penghargaan detikcom Awards 2025. Amran menerima penghargaan sebagai...