Polri Hadir Untuk Masyarakat, Kapolres Pelabuhan Makassar Serap Aspirasi Warga Melalui Jumat Curhat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Serap aspirasi dan keluhan warga, Polres Pelabuhan Makassar gelar Jumat Curhat di Jl Sabutung RT 02/RW 01, Kelurahan Gusung, Kecamatan Ujung Tanah, Kota Makassar, Jumat (20/9/2024).

Kegiatan yang digelar sesuai arahan Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R Djajadi tersebut, dipimpin langsung oleh Kapolres Pelabuhan Makassar, AKBP Restu Wijayanto.

Kegiatan tersebut dihadiri juga oleh Kabag Ops Polres Pelabuhan Makassar Kompol Lando K. Sambolangi, dan Kabag SDM Polres Pelabuhan Makassar Kompol Syarifah Nur Fitri Yani Har.

Dihadiri pula oleh Kasat Lantas Polres Pelabuhan Makassar AKP Syarifuddin, Kasat Binmas Polres Pelabuhan Makassar AKP Ahmadin, Kasat Intelkam Polres Pelabuhan Makassar Iptu Sulficar, serta
Kasi Propam Polres Pelabuhan Makassar AKP Setya Budi.

Kemudian, Kasi Dokkes Polres Pelabuhan Makassar Iptu Dr Helga, Kapolsek Ujung Tanah Kompol Andriyani Lilikay, Kapolsek Wajo Kompol Joko Pamungkas, Danramil Ujung Tanah Mayor Turimin, Kasi Rantib Kecamatan Ujung Tanah Burhan, para Kanit Polsek jajaran, para Ketua RW/RW dan Ketua LPM.

Tema Jumat Curhat ini adalah, “Mendengarkan Aspirasi dan Apresiasi Masyarakat Guna Menjaga Harkamtibmas yang Kondusif”. Sebelum dilaksanakan Jumat Curhat, terlebih dahulu dilaksanakan pemeriksaan tensi oleh Dokkes Polres Pelabuhan Makassar kepada warga yang hadir.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gerak Cepat, Koramil 1408-01/Ujung Tanah Bersihkan Puing Reruntuhan Kubah Masjid Ittifaqul Jamaah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kesempatan Kuliah Gratis di Jepang dengan Beasiswa Monbukagakusho 2026: Pendaftaran Hingga 13 Mei 2025

PEDOMANRAKYAT - Bagi lulusan SMA, SMK, MA, atau sederajat yang bercita-cita melanjutkan pendidikan tinggi di Jepang, Beasiswa Monbukagakusho...

Sidang Kasus Isteri Diduga Bunuh Suami, Saksi Ronald : Saat Mandikan Jenazah, Saya Dapati Gumpalan Darah di Bagian Kepala Korban

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Ronald Eka Putra Sinambela, petugas formalin RS Advent Medan yang dihadirkan senagai saksi dalam sidang...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...

Kodam XIV/Hasanuddin Kerahkan Alutsista dan Pasukan Elit untuk Latihan Evakuasi Banjir

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kodam XIV/Hasanuddin menunjukkan kesiapan penuh dalam menghadapi bencana dengan menggelar Latihan Kesiapsiagaan Operasional (LKO) Penanggulangan...