Liga I BRI 2024: Persija Tahan PSM Seri, 1-1

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, BANTUL. PSM ditahan seri 1-1 oleh Persija dalam lanjutan laga Liga I BRI 2024 di Stadion Sultang Agung Bantul, Ahad (29/8/204) malam.

PSM sebenarnya unggul cepat pada menit ke-8 melalui Victor Dethan memanfaatkan serangan cepat ke daerah pertahanan Persija Jakarta setelah menerima umpan silang dari Neto. Persija berhasil menggagalkan PSM meraih poin penuh pada babak kedua, melalui M.Gajos yang berhasil menaklukkan kiper PSM Hilman Syah pada menit ke-79, sehingga kedudukan imbang 1-1.

Pertandingan ini menghasilkan kartu kuning untuk Persija masing-masing untuk M.Ridho, R.Fahmi, M.Matsumura, dan M.Gajos. Pemain PSM juga diganjar kartu kuning atas nama T.Okello, Abd.Rahman, Akbar Tanjung, L.Fall, dan Luis Victor.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jadwal Timnas Indonesia vs Filipina di Piala AFF 2024: Penentuan Nasib di Grup B!

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...