Personel Polres Gowa Rayakan Ulang Tahun Ke-43 Kapolres di Spot Payung Polres Gowa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Personel Polres Gowa memberikan kejutan spesial kepada Kapolres Gowa, AKBP R.T.S Simanjuntak, SH, SIK, MM, MIK dalam rangka merayakan ulang tahunnya yang ke-43.

Acara tersebut digelar di area Spot Payung Polres Gowa, Selasa (22/10/2024), dan dihadiri oleh Wakapolres Gowa KOMPOL Gani, SH, MH, para Pejabat Utama (PJU), Kapolsek jajaran, Ketua Bhayangkari Cabang Gowa Ny. Lidya Reonald beserta pengurus Bhayangkari.

Acara ini semakin meriah dengan kehadiran Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Gowa, Muhammad Ihsan, SH yang hadir bersama rombongannya.

Mereka turut membawa nasi tumpeng sebagai tanda penghormatan dan menyerahkannya langsung kepada Kapolres Gowa. Selain itu, Pimpinan Cabang BRI Sungguminasa juga hadir dalam perayaan tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kantor Wilayah Bea Cukai Subagsel Musnahkan BMMN Hasil Penindakan 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

LAN RI Teguhkan Komitmen Meritokrasi Lewat Seleksi Terbuka Pejabat Maros

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) RI mendukung penuh pelaksanaan seleksi terbuka Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Pemerintah...

Jaga Kamtibmas, Bhabinkamtibmas Kelurahan Totaka Rutin Lakukan Patroli dan Sambang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digalakkan oleh jajaran Polres Pelabuhan Makassar. Salah...

Bersama Komunitas Pengemudi Ojek Online, Personel Satlantas Polres Pelabuhan Makassar Laksanakan Kegiatan “Polantas Menyapa”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana hangat terlihat di Jalan Sarappo, Kelurahan Butung, Kecamatan Wajo, Kota Makassar, saat personel Satuan...

Protes Atas Dugaan Ketidakadilan Terhadap Pengusaha Lokal, Aliansi Anak Daerah Menggugat (AADM) Akan Gelar Aksi Unjuk Rasa di PT Inalum

PEDOMANRAKYAT, BATU BARA - Aliansi Anak Daerah Menggugat (AADM) akan menggelar aksi unjuk rasa sebagai bentuk protes atas...