Akademisi Ramai-ramai Sebut Andalan Hati Unggul Telak di Debat Perdana Pilgub Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Debat publik pertama calon gubernur dan wakil gubernur Sulsel 2025-2030 berlangsung, Senin (28/10/2024) malam, berlangsung lancar dan damai.

Dari beberapa sesi yang dilewati dua pasangan, Andi Sudirman Sulaiman-Fatmawati Rusdi (Andalan Hati) dinilai unggul di semua sesi. Baik dalam pemaparan visi-misi, maupun dalam menjawab pertanyaan panelis dan pasangan Danny-Azhar.

Guru Besar Unhas Prof Dr Muh Hasyim, mengurai, berdasarkan pengamatannya, Andalan banyak mengurai tentang keberhasilannya memimpin Sulsel, dan kesuksesan Danny memimpin Makassar. Namun hal itu tidak bisa dijadikan perbandingan, karena satu skala provinsi dan satu skala satu daerah saja.

“Namun kesuksesan calon nomor urut 1 hanya skala satu daerah (Makassar), sementara calon nomor urut 2 lebih luas, satu Provinsi. Pernyataan calon nomor urut 2 lebih riil dan lebih masuk akal karena sudah dibuktikan di periode pertama sebagai Gubernur,” ujarnya.

Dia mengatakan, keberhasilan Sudirman Sulaiman memimpin Sulsel kurang lebih tiga tahun menjadi cerminan para pemilih dalam menentukan pilihan ke depan. Karena bukti kerja nyata yang dilakukan Sudirman Sulaiman lalu membuktikan dan menjadi pedoman bagi masuarakat memilih.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Festival Music White House yang Digelar Makassar Alternative Nation Berakhir

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dalam Festival Sapi APPSI di Jember, Mentan Amran Dorong Kemandirian Daging Nasional

PEDOMANRAKYAT, JEMBER - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menghadiri Festival Sapi APPSI Bupati Jember Cup Season 2...

Mentan Amran Sebut Pertanian Solusi Selesaikan Kemiskinan Ekstrem di Jember

PEDOMANRAKYAT, JEMBER - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan bahwa sektor pertanian merupakan solusi paling efektif untuk...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (9) Jejeran Kukusan Hasil Bumi Uapi Jl. Boulevard

Andi Nadya Tenrisulung Prodi Sastra Jepang FIB/Magang ‘identitas’ Kepulan asap dari dandang, ‘menari’ mengepul menggoda sepasang mata untuk mendekat. Dijajalinya...

Kakanwil Kemenag Sulsel Lantik 10 Pejabat Administrator

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan, H. Ali Yafid, melantik sepuluh pejabat administrator...