Upacara Bendera di SMKN 2 Makassar: Harmoni Kedisiplinan dan Semangat Kebangsaan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pagi yang cerah di lapangan SMKN 2 Makassar, Senin (18/11/2024), menjadi saksi pelaksanaan upacara bendera yang berlangsung tertib dan khidmat.

Deretan siswa berseragam rapi berdiri tegak di barisan, sementara para guru dan staf sekolah memancarkan aura bangga menyaksikan kedisiplinan yang ditunjukkan oleh para peserta.

Muhammad Kasim Sainong, S.Pd., M.M., Kepala SMKN 2 Makassar, dalam amanatnya menyampaikan apresiasi atas komitmen semua pihak terhadap upacara bendera sebagai bentuk penghormatan kepada simbol-simbol negara.

“Kedisiplinan adalah kunci keberhasilan. Kehadiran siswa di sekolah menjadi salah satu indikator penting, dan kami terus berupaya meningkatkan hal ini melalui berbagai program pembinaan,” ungkapnya.

Tak hanya soal kehadiran, Kepala Sekolah juga menekankan pentingnya tata tertib sebagai landasan membangun lingkungan belajar yang kondusif.

“Mematuhi peraturan, mengenakan seragam dengan benar, datang tepat waktu, dan menjaga etika adalah wujud tanggung jawab siswa,” tegas Kasim Sainong.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dua Gelombang Aksi di Gedung DPRD Pinrang, Massa dan Petugas Sempat Saling Dorong Pintu Pagar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...