Komunitas Papoto 96 Makassar Gelar Rapat Bulanan dan Pelatihan Tehnik Fotografi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pererat hubungan silaturahmi antar pengurus dan anggota, Komunitas Papoto 96 Makassar (KP96M) menggelar pertemuan bulanan sekaligus membuka pelatihan fotografi. Bertempat di Perdana Fhoto, Jalan Abdullah Daeng Sirua Kota Makassar, Rabu (25/12/2024).

Ketua Komunitas Papoto 96 Makassar, Kusno menerangkan bahwa rapat bulanan ini rutin dilaksanakan guna mempererat silaturahmi antar pengurus dan anggota. Selain itu, kegiatan ini juga bertujuan untuk laporan perkembangan komunitas sekaligus sebagai sarana berbagi wawasan tentang fotografi.

Kusno juga menyampaikan, pertemuan kali ini beda dari sebelumnya. “Dikesempatan ini KP96M menggelar pelatihan kelas tehnik pencahayaan fotografi yang di pandu langsung oleh moderator Ulla Liem dan menghadirkan sejumlah model dari sponsorship Mua Society Sulsel yang diketuai oleh Usman Abdullah. Hal ini diharapkan dapat meningkatkan wawasan dan skill bagi anggota komunitas,” tambahnya.

Diakhir penyampaiannya, Kusno (Owner Inayah Studio) juga mengucapkan terima kasih atas kehadiran pengurus dan anggota, terkhusus apresiasi kepada Owner Perdana Fhoto yang telah menfasilitasi suksesnya kegiatan ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  ASN Kemenag Gowa Didorong Dukung Perubahan Progresif dalam Raker di Malino

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harga Kebutuhan Pokok Tetap Stabil, Ini Strategi TPID Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai bersama Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) terus berkomitmen menjaga kestabilan harga kebutuhan...

LAN RI Gelar Entry Meeting Audit Pusjar SKMP

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) LAN RI menggelar Entry Meeting Audit...

Dukung Capaian 13 Program Akselerasi, Rutan Watansoppeng Wujudkan Zona Bersih Dari Halinar 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya mendukung capaian 13 akselerasi kinerja Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan RI, Rumah Tahanan (Rutan)...

Direnovasi Secara Swadaya, Dua Rumah Dinas Kodim 1423 Soppeng Diresmikan  

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG – Dua rumah dinas Kodim 1423 Soppeng yang selesai di renovasi secara swadaya di Jalan Laburawung...