Wakapolres Gowa Hadiri Kunjungan Penasihat Khusus Presiden di SD Inpres Sungguminasa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Wakapolres Gowa Kompol Gani, SH, MH mewakili Kapolres Gowa AKBP R.T.S Simanjuntak, SH, SIK, MM, MIK menghadiri kunjungan Penasihat Khusus Presiden Bidang Pertahanan Nasional sekaligus Ketua Komite Kebijakan Industri Pertahanan (KKIP), Jenderal TNI (Purn) Prof. Dudung Abdurachman di SD Inpres Sungguminasa, Kelurahan Sungguminasa, Kecamatan Somba Opu, Kabupaten Gowa, Rabu (5/2/2025).

Kunjungan ini bertujuan untuk meninjau pelaksanaan Program Presiden terkait pemberian makanan bergizi bagi anak sekolah serta memastikan kebersihan dapur di sekolah tersebut.

Dalam kesempatan ini, Jenderal TNI (Purn) Prof. Dudung Abdurachman secara langsung melihat proses penyajian makanan dan berdialog dengan pihak sekolah serta para siswa.

Wakapolres Gowa Kompol Gani, SH, MH menyampaikan, Polres Gowa siap mendukung program nasional ini demi meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan anak-anak sekolah di wilayahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Menguatkan Kemanunggalan, Pangdam Hasanuddin Hadir dan Berikan Bantuan untuk Warga Kendari Barat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...