Penobatan Karaeng Sanrobone XXXIII Berlangsung Meriah dan Lancar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – TAKALAR. Penobatan Karaeng Sanrobone XXXIII berlangsung dengan meriah dan lancar di Ballak Lompoa Sarraka, Sanrobone, Kabupaten Takalar, Sabtu 15 Februari 2025. Acara dihadiri oleh berbagai tokoh penting, termasuk Ketua Umum DPP dan DPD Forum Silaturahmi Keraton Nusantara, Kepala Balai Pelestarian Kebudayaan XIX, dan Ketua DPRD Kabupaten Takalar.

Dalam sambutannya, Camat Sanrobone, Asraruddin Muis, menyampaikan kebahagiaan dan rasa syukur yang mendalam atas penobatan Karaeng Sanrobone XXXIII. Ia berharap agar penobatan ini dapat memberikan sejarah penting bagi masyarakat Sanrobone.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sertijab Di Batalyon C Pelopor Sat Brimob Bone

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rektor UNM Prof. Karta Jayadi Minta Dikritik oleh Media

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM), Prof. Karta Jayadi, mengundang para awak media di Kota...

BAZNAS Makassar Bantu Seorang Mustahik Bayar Sewa Rumah Kost

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.-Kasmawati, seorang mustahik yang kesulitan membayar rumah kost mengemukakan, usai Ramadhan 1468 H tahun ini, dirinya...

Lurah Junedi Sembiring Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Tugu Selamat Datang di Perbatasan Simalingkar B

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Lurah Simalingkar B Junedi Sembiring meletakan batu pertama pembangunan Tugu Selamat datang di Perbatasan jalan...

Kantor Kelurahan Simalingkar B Sudah Usang, Warga Minta Perhatian Pemkot Medan

PEDOMANRAĶYAT, MEDAN - Kantor Kelurahan Simalingkar B, Kecamatan Medan Tuntungan, Kotamadya Medan tampak sudah usang karena bangunannya telah...