Indahnya Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad Bagikan Takjil di Perbatasan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, NUNUKAN – Dalam semangat kebersamaan dan kepedulian di bulan suci Ramadan, Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad menggelar aksi sosial dengan membagikan takjil gratis kepada warga yang melintasi Pos Bukit Keramat, Kecamatan Sebatik Tengah, Kabupaten Nunukan.

Kegiatan ini merupakan wujud kepedulian Satgas terhadap masyarakat perbatasan, khususnya bagi mereka yang masih dalam perjalanan saat waktu berbuka puasa tiba. Puluhan prajurit Satgas turut serta dalam pembagian takjil dengan penuh semangat dan keikhlasan, mencerminkan nilai-nilai kebersamaan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat.

Komandan Satgas Pamtas Yonarmed 11 Kostrad, Letkol Arm Gde Adhy Surya Mahendra, menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan untuk menebarkan kebaikan serta memperkuat hubungan harmonis antara Satgas dan warga perbatasan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  12.082 KPM Terima Bantuan PKH, BLT BBM dan Sembako di Selayar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Aduan Masyarakat Judi Sabung Ayam di Tikala Ditindak Lanjuti Polres Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Setelah menerima aduan dari masyarakat Polres Toraja Utara langsun turun melakukan pengecekan dengan mendatangi lokasi...

Dipanggil Soal Dugaan Tak Netral dalam Pemilihan RT/RW, Lurah Antang Bungkam Isu Intervensi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Lurah Antang, H. Waris, memenuhi panggilan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Andi Zulkifly Nanda, Selasa...

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...