Wabup Soppeng Melayat ke Rumah Duka di Takalala

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Di tengah kesibukan sehari hari , Wakil Bupati Soppeng Ir Selle Ks Dalle masih sempat meluangkan waktu datang melayat di rumah duka Alm Ir Asrim Basri di Takalala, Selasa 08 April 2025 .

Kedatangan Wakil Bupati nampak diterima keluarga besar Almarhum diantaranya mantan Wakapolres Soppeng yang saat ini KAKORSIS SPN Polda Sulsel AKBP H Masri SH serta keluarga lainnya .

Nampak juga hadir Kepala Dinas PMPTSP Nakertrans Andi Dhamrah S,Sos MM bersama staf ,sejumlah pegawai Dinas TPHPKP ,jajaran pemerintahan ASN Kecamatan dan Kapolsek Marioriwawo AKP Tajuddin S,IP bersama sejumlah personil serta segenap tokoh agama dan tokoh masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Terima Penghargaan dari Pemerintah, Kapolri Komitmen Terus Tingkatkan Layanan Publik

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...