Peringati Hari Bumi, 30 Ribu Bibit Pohon di Tanam Pemda Torut

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.-Pemerintah Daerah (Pemda) Toraja Utara melakukan penanaman bibit pohon di Kaleakan, Kecamatan Nanggala memperingati hari bumi yang dirangkaian dengan HUT Gereja Toraja ke-78, Selasa (22/4/2025).

Bupati Toraja Utara, Frederik Victor Palimbong dan Wakilnya, Andrew Silambi turun langsung melakukan penanaman bibit pohon tersebut.

Sebanyak 30 ribu bibit pohon ditanam yang terdiri dari bibit pohon durian, sirsak, kacang macademia, alpukat, mahoni, kayu minyak, bayam, jengkol, jeruk nipis, dan uru.

“Dengan menanam pohon kita berupaya untuk melestarikan lingkungan,” ungkap Frederik Palimbong.

Meski begitu kata Frederik, giat tersebut bukan sekedar memperingati hari bumi dan HUT Gereja Toraja, tapi juga untuk mendukung revolusi hijau yang dicenangkan oleh Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman.

Upaya ini menurut Frederik diawali Pemda Toraja Utara dengan penggunaan kendaraan dinas berupa mobil listrik yang ramah lingkungan dan bebas polusi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berawal dari Debat Pilkada, Kasus Penganiayaan di Maros Diselesaikan dengan Keadilan Restoratif

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...