Nafas Tersengal, Semangat Membara, Waseli Taklukkan Medan 50 KM

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WAJO – Komunitas Wajo Sepeda Lipat, yang dikenal dengan sebutan Waseli, menggelar kegiatan gowes menuju Timusu, Kabupaten Soppeng, Minggu (22/6/2025).

Perjalanan gowes sejauh 50 kilometer tersebut merupakan salah satu agenda rutin komunitas dalam mengisi hari libur.

Ketua Waseli, Chandra Setiawan, SH, menyampaikan bahwa kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kebersamaan antar sesama anggota komunitas.

“Kegiatan hari ini gowes menuju Timusu Soppeng yang berjarak 50 kilometer, hal ini bertujuan untuk menjalin kebersamaan antara sesama Waseli.” ungkapnya.

“Sekitar 20 orang ikut serta dalam kegiatan ini, tidak ada persiapan yang berarti karena kegiatan ini sudah sering dilakukan dan menjadi rutinitas di hari libur,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gubernur Naik Heli Pantau Pencarian Penumpang KM Ladang Pertiwi di Perairan Pangkep

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Piala Dunia U-17, Austria & Portugal Bentrok di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Portugal akhirnya untuk pertama kalinya masuk final Piala Dunia U-17 setelah menang 6-5 atas Brasil...

Tokoh Agama dan Masyarakat Tomoni Timur, Rakor Perkuat Harmonisasi Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Upaya memperkuat kerukunan antarumat beragama di Kecamatan Tomoni Timur Kabupaten Luwu Timur kembali ditegaskan...

H Afdal: Tahun 2026, Kuota Haji Soppeng Meningkat dari 237 Menjadi 906 OrangĀ 

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG , Jumlah kuota haji yang dialokasikan untuk Kabupaten Soppeng meningkat dari tahun tahun sebelumnya dan terakhir tahun...

Piala Dunia U-17, Austria Tunggu Portugal atau Brasil di Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Austria lenggang kangkung ke final setelah menyingkirkan Italia 2-0 dalam partai semifinal pertama Piala Dunia...