Terima Dua Penghargaan, Ini Kata Bupati Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Di momentum Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-80 Kemerdekaan RI, Kabupaten Sinjai mendapat kado spesial berupa dua penghargaan sekaligus dari Pemeritah Provinsi Sulsel.

Penghargaan ini yakni peringkat pertama kategori Pembangunan Ekonomi Biru dengan skor IBEI (Indonesia Blue Economy Indeks) sebesar 86 dan peringkat kedua kategori Kemantapan Jalan dan Kapasitas Fiskal dengan Rasio 0,75 %.

Penghargaan ini diserahkan oleh Gubernur Sulsel Andi Sudriman Sulaiman kepada Sekda Sinjai Andi Jefrianto Asapa pada malam ramah tamah Kenegaraan di Rumah Jabatan Gubernur, Jalan Jendral Sudirman Makassar, Minggu, (17/8/2025) malam.

Terkait prestasi ini, Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif saat dikonfirmasi, Selasa (19/8/2025) mengaku bangga dan bersyukur atas penghargaan ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Buka Puasa Bersama, Komisaris Widya Group : Berbagi Kepada Sesama, Semakin Banyak Orang Menuju Baitullah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Diduga Korsleting Listrik Picu Kebakaran, Kerugian Capai Rp1 Miliar di Tanasitolo

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Musibah kebakaran menghanguskan enam unit rumah panggung di Sempange, Desa Pakkanna, Kecamatan Tanasitolo, Kabupaten Wajo,...

Mengenyangkan Silaturahmi di Meja yang Sama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Waktu berjalan dengan caranya sendiri. Ia memisahkan manusia melalui jarak, kesibukan, dan usia, tetapi selalu...

HAB Ke -80 Kemenag, Bupati Soppeng Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf Masjid

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Upacara peringatan Hari Amal Bakti(HAB) ke - 80 Kementerian Agama (Kemenag) RI berlangsung khidmat...

Beraksi Di Soppeng, Dua Pelaku Begal Diringkus Tim Resmob Di Bone 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Tim Resmob Sat Reskrim Polres Soppeng dipimpin Dantim Aiptu Jumaldi S.E berhasil meringkus dua...