Kodam XIV/Hasanuddin Gelar Karya Bakti di TMP Panaikang, Sambut HUT ke-80 TNI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodam XIV/Hasanuddin bersama Karang Taruna melaksanakan kegiatan Karya Bakti di Taman Makam Pahlawan (TMP) Panaikang, Jl. Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Sabtu (4/10/2025).

Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan semangat gotong royong sekaligus sebagai wujud penghormatan kepada para pahlawan bangsa. Prajurit TNI bersama pemuda Karang Taruna bergotong royong membersihkan area makam, memangkas rumput liar, mengecat nisan, serta merapikan sejumlah fasilitas di lingkungan TMP.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Komite I DPD RI Terima Kunjungan Dosen Kordinator Magang Mahasiswa Fisip UIN Walisongo Semarang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SATUPENA Sulsel Dukung Pannyaleori Institut Wujudkan Moncongkomba sebagai Desa Wisata Sejarah dan Budaya

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Perkumpulan Penulis Indonesia SATUPENA Sulawesi Selatan menegaskan komitmennya mendukung gerakan literasi, termasuk mengambil peran dalam...

Enam Rumah Warga di Tanasitolo Terbakar, Anggota DPRD Wajo Gerak Cepat Salurkan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Musibah kebakaran melanda permukiman warga di Jalan Andi Baso, Dusun Tanete, Desa Pakkanna, Kecamatan Tanasitolo,...

Simfoni Pagi di Kunjung Mae: Kolaborasi Tanpa Batas Merawat Wajah Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Mengawali kalender 2026 dengan semangat determinasi, Kelurahan Kunjung Mae menggelar kerja bakti di sepanjang Jalan...

Pulang ke Kampung, Menyemai Literasi

Dari “Permata Karya” hingga Lahirnya Pannyeleori Institut Dusun Bontolebang, Desa Moncong Komba, Sabtu, 3 Januari 2026, menjadi saksi sebuah...