Tanam Jagung Serentak Kuartal IV Di Cabenge Lilirilau

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Dalam upaya mendukung program pemerintah menuju swasembada pangan tahun 2025 , Polres Soppeng menggelar penanaman jagung serentak kuartal IV di Cabenge halaman Mapolsek Lilirilau ,Rabu 08 Oktober 2025.

Penanaman jagung serentak secara nasional melalui zoom meeting sebagai tindak lanjut Surat Kapolri Nomor: ST/2276X/2025 tanggal 03 Oktiber 2025 tentang pelaksanaan tanam jagung serentak kuartal IV tahun 2025 .

Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE yang hadir memberikan apresiasi dan dukungan sepenuhnya terhadap inisiatif Polres Soppng mendorong ketahanan pangan daerah .Kegiatan ini menunjukkan sinergitas yang kuat antara pemerintah daerah ,TNI,Polri dan masyarakat dalam memperkuat kemandirian pangan .Kita berharap dengan gerakan tanam jagung serentak, produksi pertanian di Kabupaten Soppeng semakin meningkat dan memberi manfaat nyata bagi masyarakat .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dep. Sastra Indonesia FIB Unhas Terima Mahasiswa China

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Enrekang Komitmen berantas sabung ayam di Wilayahnya

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG - Kapolres Enrekang AKBP. Hari Budiyanto SH., S.I.K., MH., menegaskan komitmennya dalam memberantas praktik perjudian sabung...

AKP Junaedi, SH Jabat Wakapolsek Bontoala, Tegaskan Komitmen Polri yang Humanis dan Melayani

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — AKP Junaedi, SH resmi mengemban amanah sebagai Wakapolsek Bontoala berdasarkan Surat Telegram Nomor: STR/01/KEP/2026. Surat...

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...