Bankompol Kamtibmas Maros Kembali Bangkit

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAROS.-Pembentukan pengurus Mitra Kamtibmas di daerah, dipandang sebagai sesuatu yang sangat vital untuk menciptakan sinergi antara Polri dan masyarakat, yang pada akhirnya akan menghasilkan lingkungan yang lebih aman, tertib, dan kondusif secara berkelanjutan.

Demikian dikatakan, Tahir,S.H.,S.H.I,.M.H, Ketua II Bankompol Provinsi Sulawesi Selatan, saat memberikan amanat dalam rapat pembentukan pengurus Bankompol Cabang Maros, di Sudiang, Ahad (23/11/2025).

Menurutnya, kepengurusan Bankompol Cabang Maros sesungguhnya sudah pernah ada, namun vakum dan tidak pernah ada regenerasi dalam kepengurusannya sampai saat ini.

“Makanya kami sangat merespon baik adanya inisiatif dari rekan rekan di Sektor Biringkanaya untuk membentuk kembali kepengurusan cabang Maros ini.” ungkapnya.

Untuk diketahui, memang ada sejumlah personil Bankompol yang bergabung di sektor Biringkanaya, Makassar, namun domisili mereka berada di dalam wilayah Maros.

Sekretaris Bankompol sektor Biringkanaya, H.Khairil Anas Abu Salam mengatakan, pihaknya memang sengaja merekrut mereka sebagai persiapan untuk pembentukan cabang di tingkat kabupaten.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua DPRD Sulsel Buka Pelatihan Hypnoteaching: Menjadi Pendidik yang Dirindukan di Era 5.0

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...