Semarak HGN 2025 dan HUT PGRI ke-80, Wajo Hadirkan Upacara yang Menguatkan Martabat Pendidik

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WAJO – Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80 Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) tingkat Kabupaten Wajo, dilaksanakan di Lapangan Merdeka Sengkang, Selasa (25/11/2025).

Upacara ini dihadiri Bupati Wajo, Wakil Bupati Wajo, Sekda Wajo, jajaran Forkopimda, Ketua TP PKK Kabupaten Wajo, Wakil Ketua TP PKK Wajo, serta para kepala OPD dan seluruh peserta upacara dari berbagai unsur pendidikan.

Sebelum upacara dimulai, siswa-siswi SMA dan SMK Kabupaten Wajo mempertunjukkan persembahan tari kolosal yang memukau dan mendapatkan apresiasi dari seluruh tamu undangan.

Rangkaian acara kemudian dilanjutkan dengan pembacaan sejarah singkat PGRI oleh Ketua PGRI Kabupaten Wajo, Dr. H. Muhammad Nur, M.Pd.

Sekretaris Daerah Wajo, Hj. Armayani, bertindak sebagai pembina upacara sekaligus membacakan sambutan seragam Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Republik Indonesia pada peringatan HGN 2025.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolsek Wajo Pimpin Pengamanan Ibadah Natal 2022 di Gereja Zion

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...