Aduan Masyarakat Judi Sabung Ayam di Tikala Ditindak Lanjuti Polres Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Setelah menerima aduan dari masyarakat Polres Toraja Utara langsun turun melakukan pengecekan dengan mendatangi lokasi yang diduga tempat dilaksanakannya aktifitas perjudian jenis sabung ayam di Tongkonan...

Dipanggil Soal Dugaan Tak Netral dalam Pemilihan RT/RW, Lurah Antang Bungkam Isu Intervensi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Lurah Antang, H. Waris, memenuhi panggilan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar, Andi Zulkifly Nanda, Selasa...

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...

Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati Sulsel, Soetarmi, menyatakan, tim gabungan intelijen Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan...

Dr Musdalifah Mahmud Siap Pimpin IKA SMAN 1 Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Biro Umum dan Keuangan Universitas Islam Makassar (UIM), Dr Musdalifah Mahmud, siap mengemban amanah sebagai Ketua Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Sekolah...

Pencarian Korban Masih Nihil, Brimob Parepare dan Polairud Makassar Tiba di Lokasi Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA - Hari kedua pencarian korban kelakaaan tunggal mobil minibus Innova bernomor polisi DP 1481 KC yang terjun ke Sungai Salubarani, Senin...

Sinergi Petani dan Penyuluh untuk Menyusun Program Penyuluhan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Dinas Pertanian Kabupaten Luwu Utars melalui Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Kecamatan Sabbang Selatan memfasilitasi pelaksanaan Penyusunan Programa Penyuluhan Pertanian tingkat Kecamatan Sabbang...

Ziarah Ke Makam Raja Bone XXXIII, Wabup Dan Sekda Lakukan Ini

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE - Wakil Bupati Bone Bone H Ambo Dalle bersama Sekretaris Daerah Andi Islamuddin ziarah ke makam Raja Bone ke-XXXIII Andi Pabbenteng Petta Lawa...

Kejari Selayar Fasilitasi Sengketa Batas Lahan Perumahan Warga di Bonelohe

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR - Kejaksaan Negeri (Kejari) Kepulauan Selayar melalui Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara (Kasi Datun) pada Senin 21 Maret 2022...

Pantau Bahan Pokok di Pasar, Gubernur Sulsel Ajak Warga Dukung Ekonomi Kecil

PEDOMANRAKYAT - Bone. Di tengah kunjungan kerjanya di Kabupaten Bone, Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman meninjau aktivitas jual beli di Pasar Bakunge, Desa Mappesangka,...