36 Orang Pengurus PWI Sulsel Hadiri HPN di Kendari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Untuk kelancaran pelaksanaan kegiatan, peserta akan dibagi dalam kelompok, siapa yang mengikuti seminar, hadiri pertemuan SIWO dan yang bertugas di pengabdian masyarakat.

Untuk kelengkapan pemberangkatan, semua peserta harus sudah di vaksin dan menunjukkan barcode peduli lindungi pada saat menjelang keberangkatan di bandara Hasanuddin Makassar.

Rombongan akan berkumpul di Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Mandai di Maros, 6 Februari 2022 Pukul 09.00 Wita dan selanjutnya menuju Kendari pukul 11.00 Wita dengan pesawat Lion.

Tiba di Kendari akan di sambut panitia lokal dan di jamu santap siang oleh Kendari Pos. Semua peserta HPN diharapkan membawa pakaian batik seragam yang digunakan pada saat pelantikan di Claro Makassar.

Sementara IKWI akan mengikuti kegiatan ladies program, senam dan gerak jalan, kegiatan penghijauan, Mukernas dan menghadiri puncak acara HPN di Halaman Kantor Gubernur Kendari yang akan dihadiri Presiden RI, Ketua PWI Pusat dan tamu undangan. (manaf)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jaksa Agung Rotasi 73 Pejabat, 17 Kajati Berganti

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...