Pedoman Rakyat “Reborn”

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pedomanrakyat — Makassar

Sambutan berbagai pihak atas kehadiran nama Pedoman Rakyat di blantika media, khususnya media daring, cukup positif. Ini ditandai banyaknya papan ucapan selamat yang berjejer di halaman Kafe Baca Jl. Adyaksa Makassar, tempat peluncuran (launching) Pedomanrakyat.co.id diramaikan di Makassar, Rabu (9/2/2022).

Di samping acara yang sama berlangsung di Hotel Claro Kendari, Sulawesi Tenggara. Sambutan yang sangat antusias dari kalangan pimpian daerah, rektor perguruan tinggi, pimpinan hotel, direktur perusahaan, anggota dewan dan pribadi itu menunjukkan Pedoman Rakyat “Reborn” (lahir kembali) dan dirindukan kehadirannya.

Baca juga :  Ketua PWI Pusat Bidang Organisasi Launching pedomanrakyat.co.id di Jasmine Room Hotel Claro Kendari

Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) di Kendari, ibu kota Provinsi Sulawesi Tenggara yang mengemas acara. Ketua Umum PWI Pusat Atal Sembiring Depari yang diagendakan ikut meresmikan peluncuran media daring ini, diwakili Ketua Bidang Organisasi PWI Pusat Zulkifli Gani Ottoh, S.H.

1
2TAMPILKAN SEMUA

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...