Mahasiswa K3P UMSi Lakukan Edukasi Masyarakat Tentang Pentingnya Pendidikan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Sinjai.

Mahasiswa Kuliah Kerja Karya (K3P) Universitas Muhammadiyah Sinjai (UMSi) yang berposko di Kantor Dewan Pendidikan beserta Pemerintah Kecamatan Sinjai Selatan serta Babinsa Desa Puncak melakukan edukasi masyarakat tentang pentingnya pendidikan, Rabu (16/02/2022).

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Kampung Boja, Dusun Safaere, Desa Puncak, Kecamatan Sinjai Selatan, Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan yang makin dikenal banyak orang.

Bertujuan untuk memberikan pemahaman pentingnya ilmu pengetahuan untuk anak-anak karena di Kampung Boja ini kondisinya masih sangat kurang terhadap ilmu pengetahuan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pimpin Sertijab, AKBP Eko Suroso : Lakukan Terobosan Dalam Semangat Solidiritas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bupati dan Ayuzar Mansir Jadi Motor Penggerak Pra Porprov Yongmoodo 2025 di Tana Toraja

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA - Bupati Tana Toraja, dr. Zadrak Tombeg, Sp.A, resmi membuka Pra Porprov Yongmoodo 2025 di...

SMSI Wajo Gelar Rapat Persiapan Muscab dan Pelantikan Pengurus Periode 2025–2030

PEDOMANRAKYAT, WAJO — Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Wajo terus mematangkan persiapan menjelang dua agenda besar organisasi,...

Direksi Pelindo Tinjau Terminal Penumpang Makassar, Pastikan Layanan Optimal Hadapi Arus Natal-Tahun Baru 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Direksi PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo melakukan kunjungan kerja ke Pelabuhan Makassar, Regional 4,...

Arisan IKB PPSP IKIP Ujung Pandang: Merawat Kebersamaan yang Tak Pernah Usang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana hangat terasa sejak langkah pertama memasuki kediaman Dwi Wahjurini di Perumahan Bukit Baruga, Jalan...