Pasca Direhab, Bendung Makawa Optimal Aliri 803 Hektare Areal Persawahan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Luwu.

Mengingat wilayah Sulawesi Selatan kaya akan hasil pertanian, bahkan sebagai lumbung pangan Nasional, infrastruktur pertanian masih menjadi fokus Pelaksana Tugas Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman.

Bendung Makawa di Desa Buntu Awo, Desa Bosso Timur, Kelurahan Bosso, Kecamatan Walenrang Utara, Kabupaten Luwu. (Dok.Pemprov Sulsel)

Tahun 2021, Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan melalui Sumber Daya Air (SDA) PUTR telah melakukan pengerjaan rehabilitasi jaringan irigasi D.I. Makawa yang berada di Desa Buntu Awo, Desa Bosso Timur, Kelurahan Bosso, Kecamatan Walenrang Utara, Kabupaten Luwu.

Pengerjaan irigasi ini mendukung jaringan aliran pada Bendung Makawa yang sebelumnya tidak berfungsi maksimal.Tingkat kehilangan air masih cukup besar’

Andi Sudirman ketika masih Wakil Gubernur Sulsel pada tahun 2019 fokus untuk merehab tersebut. Apalagi Bendung Makawa ini memiliki total luas areal 2.600 hektare dan saat ini luas potensional 821 hektare.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jaga Kondusifitas Kamtibmas, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Gelar Patroli Dialogis Dalam Rangka Pilkada Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Toraja Fun Rufting Angkat Potensi Wisata Alam Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Deras arus Sungai Sa’dan di Tagari Balusu, Toraja Utara, menjadi saksi keseruan Toraja Fun Rufting...

Kejati Sulsel Bongkar Praktik Jaksa Gadungan, Dua Orang Diamankan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Dr Didik Farkhan Alisyahdi, memimpin langsung pengungkapan kasus jaksa gadungan...

Hadiri Perayaan Natal Ikatan Keluarga Toraja Kabupaten Luwu Utara, Wakil Bupati Pesankan Ini

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Ribuan umat Kristiani hadiri perayaan natal Ikatan Keluarga Toraja (IKAT) Kabupaten Luwu Utara (Lutra)...

Ketua KONI Pusat Apresiasi Program Kerja PB-PSTI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua KONI Pusat Letjen Purn. Marciano Norman mengapresiasi program-program kerja Ketua Pengurus Besar Persatuan Sepak...