Sandiaga Uno Tandatangani Prasasti Pembangunan Resort dan Tempat Wisata Batu Angus 369 di Bitung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Bitung.

Dalam rangka meningkatkan kunjungan wisata sekaligus mempromosikan keindahan alam dan budaya Minahasa kepada dunia, PT Taka Anugrah Perkasa akan membangun Resort dan Tempat Wisata bernama Batuangus 369 yang berlokasi di dalam kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus, Kelurahan Kasawari, Kecamatan Aertembaga, Kota Bitung.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno ketika menandatangani prasasti pembangunan Resort dan Tempat Wisata Batuangus 369.

Resort dan tempat wisata itu nantinya berada di dalam kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus yang dikenal dengan keindahan pantai dan hamparan bebatuan berwarna hitam.

Pembangunan Hotel, Villa, dan Resort Berkonsepkan “Torang Minahasa, Then And Now” dengan nama Batuangus 369 ini memiliki makna tersendiri.

Hal ini di jelaskan oleh Owner PT Taka Anugrah Perkasa, Dewi Y. Wowor, seusai menghadiri penandatangan prasasti pembangunan Batuangus 369 oleh Menteri Parawisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf), Sandiaga Uno, Rabu (16/02/2022) lalu.

“Karena dibangun di dalam Kawasan Taman Wisata Alam Batu Angus, jadi Namanya Batuangus 369, untuk angka 369 mempunyai dua arti. Pertama 360 yaitu view yang memiliki makna kemanapun kita memandang kita bisa melihat keindahan Batu Angus, seperti ada perpaduan dengan gunung, hutan, laut, dan bukit, semuanya ada disini,” tutur Ibu Iwid begitu sapaan akrabnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dukung Pesan Kabareskrim Polri Jelang Pemilu 2024, Rektor UIN : Jaga Persatuan dan Kesatuan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...