Babinsa Kodim 1420 Sidrap Bantu Warga Atasi Hama Padi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – PANGKAJENE

Bintara Pembina Desa (Babinsa) Kodim 1420 Sidrap terlibat langsung membantu warga melakukan penyemprotan hama padi di Dusun II Desa Aka-Akae Kecamatan, Watang Sidenreng, Kabupaten Sidrap, Selasa (22/2/2022) pagi.

Babinsa Koramil 1420-03, Serka Muhammad Aris, kepada media ini, mengatakan kegiatan ini dilakukan untuk mengantisipasi hama ulat daun maupun hama tanaman padi lainnya seperti tikus dan wereng.

Dikatakan, setelah penyemprotan diharapkan bisa memberikan kesuburan terhadap batang padi serta dapat menghilangkan rumput yang tumbuh disekitar padi warga, agar hasil panennya nanti lebih maksimal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ramalan Zodiak Hari Ini 8 Januari 2025: Aquarius, Gemini, Pisces, Libra, dan Leo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Piala Dunia U-17 Burkina Faso Gagalkan Jerman ke Perempat Final

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Nasib apes dialami Jerman ketika dikalahkan dengan angka tipis 1-0 oleh Burkina Faso, dalam lanjutan...

Tokoh Karangpuang Ingatkan Pentingnya Sosialisasi Pemilu Raya RT/RW: “Demokrasi Akar Rumput Harus Menggeliat”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di sebuah sudut Warkop Azzahrah, Jalan Abdullah Daeng Sirua, suasana obrolan Sabtu ( 15/11/2025 )...

Jabatan Kapolsek Marioriwawo Dan Lilirilau Serta Kanit Regident Diserahterimakan 

PEDOMAN RAKYAT,SOPPENG - Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin upacara serahterima jabatan Kapolsek Marioriwawo dan Lilirilau...

FAS Rahmat Kami Plt Ketua SMSI Kabupaten Soppeng 

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Mantan Ketua PWI Kabupaten Soppeng FAS Rahmat Kami S,Sos ditetapkan sebagai Pelaksana Tugas (Plt...