Asnawi dan Irfan Apresiasi Bonus Pemprov Sulsel, Plt Gubernur: Motivasi bagi Atlet Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Nakassar.

Dua pesepak bola yang tergabung dalam Timnas Indonesia asal Sulsel, Asnawi Mangkualam dan Irfan Jaya menyampaikan terima kasih atas apresiasi yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Sulsel berupa bonus.

Mereka telah membawa Indonesia meraih posisi runner-up pada laga AFF Cup 2020 di Singapura pada 1 Januari lalu.

Penghargaan berupa bonus uang tunai sebesar Rp 100 juta dan buku tabungan diberikan secara simbolis oleh Pelaksana Tugas Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman yang diterima orang tua Asnawi dan Irfan Jaya, di Rumah Jabatan Wakil Gubernur Sulsel, Jumat (25/2/2022) lalu.

“Thank you, terima kasih atas apresiasi Bapak Plt Gubernur dan Bapak Dispora Sulsel, semoga diberikan apresiasi ini, saya bisa lebih semangat lagi berlatih dan tetap mengharumkan nama Sulsel,” sebut Asnawi melalui pesannya melalui sosial media, Sabtu, 26 Februari 2022.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  500 Ton Beras di Gudang Lampa Bulog Pinrang Raib, Penyidik Pidsus Kejati Sulsel Periksa 5 Orang Saksi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...