Kabid Humas: Tak Ada Niat Andi Sudirman Rencanakan Tanpa Wagub

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kabid Humas dan Komunikasi Publik Dinas Kominfo Sulsel, Sultan Rakib

PEDOMANRAKYAT – Makassar.

Isu yang berkembang di sejumlah media massa bahwa Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman diduga berusaha dan berencana sejak awal tidak menginginkan adanya Wakil Gubernur Sulsel hingga masa jabatannya berakhir ditepis oleh Pemprov Sulsel.

Melalui Kabid Humas dan Komunikasi Publik Dinas Kominfo Sulsel Sultan Rakib mengatakan, tidak ada sama sekali niat dari Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman untuk merencanakan pemerintahan Sulsel tanpa wakil gubernur.

“Kita tahu secara transparan, bagaimana proses pengusulan itu terjadi dari DPRD ke pusat. Dan kemendagri yang menentukan kapan pelantikan dan teknis pelantikan ada di Setneg,” ujar Sultan Rakib, Jumat (4/3/2022) di sela sela Mubes Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Unhas di Four Point Hotel Makassar.

Mantan Kabid Diklat Kepemimpinan BPDSM Sulsel ini mengatakan, Andi Sudirman Sulaiman adalah sosok pemimpin yang memiliki tanggung jawab besar terhadap roda pemerintahan di Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolsek Manggala Ajak Warga Kolaborasi Cegah Gangguan Kamtibmas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

DPD ARUN dan PSMTI Bersinergi Mengawal Asta Cita Presiden Prabowo

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Advokasi Rakyat untuk Nusantara (ARUN) Sulawesi Selatan melakukan pertemuan dengan...

Kesempatan Kuliah Gratis di Jepang dengan Beasiswa Monbukagakusho 2026: Pendaftaran Hingga 13 Mei 2025

PEDOMANRAKYAT - Bagi lulusan SMA, SMK, MA, atau sederajat yang bercita-cita melanjutkan pendidikan tinggi di Jepang, Beasiswa Monbukagakusho...

Sidang Kasus Isteri Diduga Bunuh Suami, Saksi Ronald : Saat Mandikan Jenazah, Saya Dapati Gumpalan Darah di Bagian Kepala Korban

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Ronald Eka Putra Sinambela, petugas formalin RS Advent Medan yang dihadirkan senagai saksi dalam sidang...

Kajati Sulsel Apresiasi Kejari Bantaeng, Ungguli Penanganan Kasus Korupsi di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG — Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kejaksaan Negeri Bantaeng, Rabu...