Usai Bertemu Presiden Jokowi, Pembalap MotoGP Konvoi di Jakarta 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA.- Sebanyak 20 pembalap MotoGP dijadwalkan akan mengikuti konvoi di Jakarta menyambut digelarnya MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika, Minggu, 20 Maret 2022.

Konvoi para rider MotoGP ini akan melalui rute berjarak pendek hari ini, Rabu, 16 Maret 2022 dari Istana Merdeka dan berakhir di Hotel Kempinski.

Pembalap yang akan mengikuti konvoi tersebut terdiri dari 16 rider MotoGP, diantaranya Marc Marquez, Joan Mir, Alex Rins, Francesco Bagnaia, Jack Miller, Maverick Vinales, Alex Marquez, dan Takaaki Nakagami,” ditambah 2 perwakilan Moto2, 1 Moto3 dan 1 Idemitsu Asia Talent Cup.

Sementara pembalap Yamaha Factory Racing, Fabio Quartararo memilih untuk melewatkan seremoni tersebut. Juara dunia MotoGP 2021 memilih terbang langsung ke Lombok dari Dubai.

Ada 500 petugas yang siap mengamankan jalur yang dilalui rombongan parade tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kasad Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi Gotong Royong Sebanyak 1.000 Vaksin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Kasus Kematian Virendy Dihentikan, Kuasa Hukum Siap Praperadilankan Polda Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Langkah penyidik Ditreskrimum Polda Sulsel yang memutuskan untuk menghentikan pengusutan kasus kematian Virendy Marjefy Wehantouw...

Presiden Prabowo Beri Hormat kepada Mentan Amran dan Petani: Swasembada Pangan Tercepat dalam Sejarah Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG — Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyampaikan penghormatan dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi...

Mentan Amran: Swasembada Pangan Jadi Kinerja Terbaik Kabinet Merah Putih, Berkat Gagasan Presiden dan Petani

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan keberhasilan swasembada pangan nasional merupakan hasil kerja kolektif...