Pemkab Sidrap Siap Dukung Core Value “BerAKHLAK”

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Untuk diketahui, BerAKHLAK akronim dari “Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif, Kolaboratif”, merupakan pedoman atau pondasi budaya kerja ASN.

Terpisah, Bupati Sidrap, Dollah Mando mengajak seluruh ASN lingkup Pemkab Sidrap mendukung dan menjalankan nilai dasar ASN “BerAKHLAK” tersebut.

“Nilai dasar ‘BerAKHLAK’ menjadi titik tonggak penguatan budaya kerja, serta berorientasi memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” ungkap Dollah Mando.

Mari melaksanakan nilai dasar ini dengan penuh tanggung jawab, demi kemaslahatan dan kesejahteraan masyarakat Kabupaten Sidrap, pinta Dollah Mando. (Ris).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Raja Gowa ke-38 Kunjungi Kantor Kejari, Polres Gowa dan Balai Pelestarian Kebudayaan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolres Soppeng Serahkan Bansos Kepada Korban Bencana dan Warga Kurang Mampu

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Hari Minggu 09 November 2025 yang sejatinya waktu beristirahat ,justru dimanfaatkan Kapolres Soppeng AKBP Aditya...

Bawaslu Sinjai Luncurkan Program KAHAL

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif yang diwakili oleh Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Akbar Juhamran...

Pangdam XIV/Hasanuddin Bangun Nawoko Tebar Kepedulian di Lereng Malino

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menunjukkan komitmennya terhadap peningkatan kesejahteraan masyarakat dan kualitas pendidikan...

Putra Mahkota Gowa Gerakkan Revitalisasi Nilai Budaya di Hari Jadi Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA — Dalam rangka memperingati Hari Jadi Gowa, Putra Mahkota Pati Matarang Kerajaan Gowa, Andi Muhammad Imam...