KPPN Watampone Salurkan Rp11,75 M Dana Desa Dan BLT

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE –

Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Watampone menyalurkan Dana Desa (DD) Tahun 2022 tahap I dan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Triwulan I Tahun 2022 sebesar Rp11,75 miliar.

Kepala KPPN Watampone, Rintok Juhirman, mengatakan dana sebesar itu disalurkan untuk 46 desa di daerah Bone, Soppeng, dan Wajo. Rinciannya; Rp6,03 miliar untuk 20 desa di Kabupaten Bone, Rp707,40 juta untuk 8 desa di Kabupaten Soppeng, dan Rp5,01 miliar untuk 18 desa di Kabupaten Wajo.

“Berdasarkan data Online Monitoring Sistem Perbendaharaan dan Anggaran Negara (OM SPAN), telah tersalurkan DD Tahap I dan BLT Desa Triwulan I tahun 2022 oleh KPPN Watampone sebesar Rp11,75 miliar,” kata Rintok Juhirman, Jumat (25/3/2022).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketujuh Kalinya, Pemkab Toraja Utara Raih Predikat WTP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

125 Mahasiswa INTI Jeneponto Ikuti Ujian Meja: Sehari Menjelang Mimpi dan Masa Depan

PEDOMAN RAKYAT, JENEPONTO. - Pagi di Kampus Institut Turatea Indonesia (INTI) Jeneponto, Senin (17/11/2025), terasa lebih hidup dari...

Saksi Ahli Tempo: Media Bisa Dipidana dan Perdata Bila Melanggar Etik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Mantan Ketua Dewan Pers, Yosep Stanley Adi Prasetyo, hadir sebagai saksi ahli yang dihadirkan Tempo...

Dari Balik Meja BAZNAS, Seorang Paralegal Lahir untuk Membela yang Tak Terdengar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dulu, tangan Sudirman N. tak pernah lepas dari pena dan alat perekam suara. Ia aktif...

Anak Dibawah Umur Bawa Motor, Polisi : Bukan Bangga Tapi Membahayakan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tingginya jumlah pengendara motor yang enggan menggunakan helm kembali menelan korban jiwa di Kabupaten Wajo....