Satuan Resnarkoba Polres Gowa Gelar Vaksinasi, Berhadiah Minyak

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.CO.ID.SUNGGUMINASA—Satuan Resnarkoba Polres Gowa gelar Vaksinasi Presisi Satres Narkoba Polres Gowa di SD Inpres Sero’, Kelurahan Tombolo, Kecamatan Somba Opu Kabupaten Gowa, Selasa(29/3).

Terkait kegiatan itu, Kasat Narkoba Polres Gowa AKP Bahtiar, SH mewakili Kapolres Gowa AKBP Tri Goffarudin.P, S.I.K., M.H melakukan peninjauan. Hadir mendampingi, KBO Satres Narkoba Iptu Ichsan SH, MH dan Kanit Binmas Polsek Somba Opu, Iptu Jamaluddin.

Vaksinasi dilaksanakan dalam rangka mendukung program pemerintah dalam percepatan vaksinasi untuk anak usia 6-11 tahun dan masyarakat umum di Gowa. Manfaat lain untuk kekebalan tubuh (imun), kata AKP Bahtiar di lokasi vaksin

Menurutnya, vaksinasi dapat membantu pemerintah mengurangi penyebaran Covid-19.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pemkab Pinrang Laksanakan Sosialisasi dan Penguatan Kapasitas bagi PPID Pinrang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...

PLN Sinjai Jadwalkan Pemadaman Listrik di Sinjai Timur dan Selatan

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Sinjai kembali menjadwalkan pemadaman listrik sementara dalam rangka pemeliharaan dan...