Sekda Gowa: Program KPR BTN Tapera Permudah ASN Miliki Rumah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.CO.ID.SUNGGUMINASA—Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gowa, Kamsina buka sosialisasi program Kredit Pemilikan Rumah (KPR) dengan skema Tabungan Perumahan Rakyat (Tapera) di Baruga Karaeng Galesong, Kantor Bupati Gowa, Rabu (30/3).

Kamsina menyambut baik program ini, karena akan membantu Aparatur Sipil Negera (ASN) pemkab Gowa untuk memilliki rumah dengan mudah.

“Mudah-mudahan kehadiran kita di sini mengikuti sosialisasi ini membantu seluruh ASN yang belum memiliki rumah ataupun ASN yang ingin menambah rumah,” ujarnya.

Untuk itu diharapkan  peserta yang terdiri dari Pimpinan SKPD lingkup Pemkab Gowa agar menyampaikan hasil sosialisasi ini ke jajarannya. “Tidak ada ruginya mengambil rumah. Ini kesempatan karena tidak ada DPnya,” harapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wabup Alimin dan Kadiskop UKM Pinrang, Zainal Hafid hadiri Penandatanganan MoU Pemprov Sulsel dengan PT YEI

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...